F.A.Q
Pertanyaan yang sering diajukanUntuk berjualan pulsa di aplikasi SILPAY cukup mudah, cepat, dan menguntungkan. Kamu hanya perlu mengunduh aplikasi SILPAY di Playstore. Selanjutnya buat akun, isi saldo, pilih pulsa atau produk digital lainnya, dan mulai transaksi. Agar semakin cuan, kamu juga dapat upgrade akunmu ke member premium untuk mendapatkan banyak keuntungan
Perbedaan mendasar antara berjualan pulsa dengan aplikasi SILPAY dan konvensioal, adalah kamu dapat dengan mudah melacak stok pulsa secara digital dan mengisi ulang jika diperlukan. Sedangkan ketika menggunakan cara konvensional kamu perlu mengelola stok fisik kartu pulsa, yang memerlukan ruang penyimpanan dan pengaturan lebih rumit. Keuntungan lainnya ketika berjualan dengan aplikasi SILPAY, kamu dapat memperoleh keuntungan lebih besar dibandingkan berjualan pulsa secara konvensional karena dapat menghemat biaya operasional
Kamu dapat menggunakan fitur chat layanan bantuan 24 jam pada aplikasi SILPAY. CS kami akan membantu dengan senang hati menjawab pertanyaanmu dan memberikan bantuan yang dibutuhkan secara responsif